Sinar Mas Land adalah pengembang properti terbesar dan terdiversifikasi di Indonesia. Perusahaan ini dikenal dengan pengalamannya yang kaya selama lebih dari 40 tahun di bidang pengembangan properti. Sinar Mas Land – Indonesia Operation, memiliki sekitar 10.000 hektar cadangan lahan strategis (per 2011) dengan proyek pengembangan kota, kota mandiri, perumahan, komersial, ritel, kawasan industri, dan properti perhotelan, termasuk layanan terkait properti, tidak diragukan lagi perusahaan properti terbesar dan terdiversifikasi di Indonesia.
Saat ini Sinar Mas Land sedang membuka lowongan kerja untuk mengisi posisi sebagai :
Architect
Job Descriptions:
Prepare design plan and/or review design plan from consultants, develop design details, and ensure design drawings are proper, complete, and accurate.
Coordinate with relevant parties with regard to design plan.
Prepare drawings necessary for project’s planning & development permit/project tender.
Job Requirements:
Minimum bachelor’s degree in architecture.
At least 5 years of experience in the architectural field, preferably with a consultant or developer focusing on high-rise building or commercial projects (Malls, Shophouse, Hospital).
Strong expertise in architectural planning and design with the ability to oversee design/documentation teams and ensure detailed design resolution.
Expert in AutoCAD and other relevant architectural software.
Willing to be placed in BSD City, Tangerang.
Send your CV: [email protected]
with subject Architect_Name