Lowongan Kerja PT United Waru Biscuit Manufactory Penempatan Cikande

Didirikan pada tahun 1976, PT United Waru Biscuit Manufactory telah mengembangkan dan menerapkan pembuatan biskuit dengan teknologi yang canggih. Pengalaman produksi yang mumpuni memungkinkan kami untuk berkompetisi secara nasional maupun global ke depannya.

PT United Waru Biscuit Manufactory sedang membutuhkan kandidat untuk posisi berikut:

Continous Improvement Staff

Jobdesk:

Assist in running improvement programs (Kaizen, 5S, etc.).
Analyze operational data using Excel, Power BI, or similar tools.
Help map and improve work processes to be more effective.
Support 5S, food safety, quality, HSE, and Halal system implementation.
Work with other teams (production, quality, engineering, etc.) to carry out improvement ideas.
Monitor and report improvement progress to supervisors or managers.
Support audit readiness and documentation needs.
Help create awareness and training about continuous improvement.

Requirements:

Fresh graduates are welcome, preferably candidates who have experienced min. 2 years in data analysis, CI role or equivalent.
Candidate must possess at least Banchelor’s Degree in Industrial Engineering, IT, Information System, or equivalent with min. GPA 3.00.
Familiarity with 5S, FSMS, QMS, HSE, Halal assurance system, and Kaizen is a plus; Proficiency in data analysis tools such as Microsoft Office, Power BI, and other relevant software.
Willing to join soon and be placed in Cikande – Serang, Banten.

Jika anda memenuhi kualifikasi diatas, silahkan klik link lamar dibawah ini

LAMAR

BACA: Cara Lamar Kerja Via Jobstreet, CV Langsung dibaca Perusahaan

Tanggal Posting: 15 April 2025
Valid Sampai: –
Type Pekerjaan: Full Time
Lokasi Kerja: Cikande
Salary: –

Catatan:

Melalui Website ini, Kami selalu berupaya menyampaikan informasi lowongan kerja yang akurat dan valid, serta jangan lupa membagikan informasi rekrutmen ini ke orang lain yang membutuhkan dengan mencantumkan serangkab.info sebagai preferensi pencari lowongan kerja.
Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya.
Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi di atas tidak akan diproses, hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya.
Baca dengan teliti dan seksama agar tidak terjadi kesalahan saat melamar pekerjaan.
Follow akun Instagram @lokerserangkab.info

The post Lowongan Kerja PT United Waru Biscuit Manufactory Penempatan Cikande appeared first on Serangkab.info.