PT Staedtler Indonesia adalah produser terkemuka produk Stationer Jerman dengan pensil cased kayu sebagai produk unggulan. Diproduksi dalam standard kualitas tinggi. Perusahaan kami sedang berkembang untuk emproduksi bisnis baru di bidang yang sama.
Saat ini PT Staedtler Indonesia sedang membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai :
Sales Staff
Requirements :
Candidates must possess at least Bachelor’s Degree in any field.
Fluent in English
At least 2Â Years of working experience in the related field is required for this position
Understood export business & administration
Good logic & analysis thinking
Able to travel oftenly
Good in Office Apps (ex: Excel, word, powerpoint)
Excellent communication and interpersonal skills, with the ability to build strong relationships with customers
Customer satisfaction oriented
Open minded & easy going person
Responsibilities :
Attract & find out customers
Market research & study for the price, trend, needs, etc
Travel to fair to present our company and product
Cost structure analysis
Create product catalogues, price list, and sales report.
Provide excellent customer service and ensure client satisfaction
Ensuring the achievement of sales targets and conducting analysis of markets to increase sales and export area coverage.
Ensuring the smooth distribution and delivery of all administration and sales products has been carried out accurately and on time.
Updating the latest information regarding rates, licenses, export import restrictions and applicable laws and regulations.
Identify and pursue new business opportunities to expand our customer base
Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi di atas silahkan melamar secara online melalui link dibawah ini.
Gabung dengan Saluran Kami
Whatsapp KLIK DISINI
Telegram KLIK DISINI
PERHATIAN :
Informasi lowongan kerja yang tersedia di infolokerserang.com diperoleh dari berbagai sumber, seperti perusahaan secara langsung, media sosial, situs lowongan kerja, dan sumber-sumber terpercaya lainnya.
infolokerserang.com tidak bertanggung jawab atas isi, keakuratan, maupun validitas informasi lowongan kerja yang ditayangkan dan diakses oleh pengguna.
Kami berhak untuk menghentikan atau memblokir akses pengguna yang terbukti melakukan tindakan yang tidak relevan, mencurigakan, atau melanggar ketentuan yang berlaku.
Seluruh proses penyampaian informasi lowongan kerja melalui situs ini tidak dipungut biaya apapun (gratis). Waspadalah terhadap pihak-pihak yang mengatasnamakan kami dan meminta pembayaran dalam bentuk apapun.
Kami tidak bertanggung jawab atas segala bentuk penipuan, tindakan kriminal, atau kerugian yang ditimbulkan akibat penyalahgunaan informasi yang ditampilkan di situs ini.
Jika Anda menemukan lowongan kerja yang mencurigakan, mengandung unsur penipuan, atau melanggar hukum, harap segera laporkan melalui email ke to[email protected].
Perlu diketahui bahwa seluruh syarat dan ketentuan yang berlaku di infolokerserang.com dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.
