PT Mataram Tunggal Garment, perusahaan industri garmen yang telah beroperasi sejak 1992 membuka kesempatan bagi Rekanaker yang ingin bergabung mengisi posisi Manager Exim
Kualifikasi
Min S1 semua jurusan (Akuntansi dan Hukum diprioritaskan)
Pengalaman sebagai manajer exim min. 5 tahun
Memiliki sertifikat kepabeanan
Menangani faslitas kaber min. 5 tahun, mengusai peraturan serta dokumen yang diperlukan
Menguasai flow IT inventory
Mampu berbahasa inggris, minimal pasif
Memiliki jiwa kepemimpinan dan kemampuan negosiasi
Informasi selengkapnya cek poster Loker MTG
Artikel Lowongan Kerja PT Mataram Tunggal Garment – Manager Exim pertama kali tampil pada DINAS TENAGA KERJA.
