Lowongan Kerja BUMN PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk

Lowongan Kerja BUMN PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Informasi lowongan kerja menjadi salah satu informasi penting bagi para pencari kerja, serta bagi perusahaan. Dimana bagi pencari kerja akan mempermudah jobseeker dalam mencari pekerjaan, dan bagi perusahaan akan mempermudah mendapatkan kadidat atau calon tenaga kerja dalam waktu singkat.

Gokerja.id sebagai salah satu portal online yang berfokus pada media informasi seputar lowongan pekerjaan di Indonesia. Gokerja.id hadir dengan tujuan menjadi salah satu media informasi yang terpercaya. Dimana kami selalu berusahaan menghadirkan informasi seputar lowongan pekerjaan dari sumber-sumber terpercaya seperti HRD perusahaan, website resmi perusahaan, serta media media social terpercaya lainnya baik dari perusahaan resmi atau jasa rekrutment yang memiliki kredibiltas tinggi.

Lowongan Kerja BUMN PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk

Kali ini gokerja.id sedang ada informasi lowongan kerja dari perusahaan Perbankan “Bank BTN”. PT Bank Tabungan Negara, (Persero),Tbk atau lebih dikenal dengan Bank BTN merupakan Perusahaan yang berbentuk Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak dibidang Perbankan. Kami berkomitmen menjadi Bank yang melayani dan mendukung pembiayaan sektor perumahan melalui tiga produk utama, perbankan perseorangan, bisnis dan Syariah.

1. Talent Acquisition Officer

Kualifikasi :

Minimal pendidikan S1
Memiliki pengalaman kerja sebagai Talent Acquisition/Recruiter/Recruitment Specialist dan Employer Branding minimal selama 5 tahun
Diutamakan memiliki sertifikat di bidang HC
Diutamakan memiliki pengalaman di industri perbankan

2. Talent Management Officer

Kualifikasi :

Minimal pendidikan S1
Memiliki pengalaman kerja sebagai Talent Management/Career Management minimal selama 5 tahun
Diutamakan memiliki sertifikasi di bidang HC
Diutamakan memiliki pengalaman di industri perbankan
Diutamakan telah menduduki jabatan setingkat manager

Cara daftar kerja di PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk

Bagi kandidat yang memenuhi persyaratan dan tertarik untuk melamar kerja di bank BTN silahkan Drop your CV:

recruitment@btn.co.id
Periode Pendaftaran 17 – 26 November 2023

Disclaimer:

Hati-hati penipuan! Bank BTN tidak pernah memungut biaya apapun dalam proses rekrutmen.
Pengumuman resmi hanya melalui email corporate dengan domain @btn.co.id & SMS blast corporate Bank BTN.
Panitia Seleksi Calon Pegawai Bank BTN tidak menerima pemberian gratifikasi dalam bentuk apapun.

Artikel Lowongan Kerja BUMN PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk pertama kali tampil pada Gokerja ID.