Lowongan Kerja Amaris Hotel Cilegon

Sebagai rumah bagi kota industri besar di provinsi Banten, Cilegon terletak dekat dengan Pelabuhan Merak dan telah menjadi tempat vital yang menghubungkan Pulau Jawa dan Sumatera. Terletak di antara dua pulau besar di Indonesia, Cilegon jelas merupakan pintu gerbang yang menarik untuk dipertimbangkan.

Amaris Hotel Cilegon hadir untuk memenuhi kebutuhan wisatawan cerdas yang mencari kemudahan berwisata di antara pulau dan sebaliknya dengan fasilitas modern dan layanan profesional.

AMARIS HOTEL CILEGON sedang membutuhkan kandidat untuk posisi berikut :

Accounting Staff

Kualifikasi :

PEREMPUAN
Multitasking, jujur, teliti, dapat bekerjasama team, loyalitas kerja tinggi, disiplin dan bertanggungjawab
Berpengalaman* 1 tahun diposisi yang sama
Berkomunikasi baik
Dapat segera bergabung
Penempatan Cilegon

Kirim segera CV 1 file.pdf ke email : [email protected]

Cc : [email protected]

Subject : Accounting Staff

Sebelum 14 Nopember 2022

LOWONGAN LAINNYA

The post Lowongan Kerja Amaris Hotel Cilegon appeared first on Serangkab.info.