Dimana tujuan kami untuk memenuhi kebutuhan seperti; komunitas, perusahaan, promosi dan cinderamata dengan berbagai model sablon, baik sablon manual maupun sablon automatis serta berbagai macam bentuk bordir.
Perusahaan kami sudah berpengalaman dalam bidang ini serta kami juga mempunyai beberapa mesin sendiri dan tenaga-tenaga yang ahli dalam bidangnya. sehingga kami dapat menjadi suplier yang handal dalam memenuhi kebutuhan konsumen. Kami juga menerima CMT dan FOB untuk perusahaan yang bergerak dibidang retail dan clothing.
Pengalaman kami dalam menekuni bidang usaha garment dan printing ini sudah dimulai sejak tahun 2005 dan telah memberi kami banyak pelajaran dan pengalaman yang sangat berharga sehingga kami terus berusaha untuk terus meningkatkan profesionalisme dalam hal peningkatan manajemen usaha, sumber daya manusia, kualitas, produktifitas dan ketepatan waktu untuk menghasilkan kepuasan bagi mitra/konsumen. Kami juga siap bekerja sama dan mengirimkan sample produk kepada mitra/konsumen.
HRD Staff
Requirements:
- Pendidikan Minimal S1 Hukum, Psikologi / Manajemen SDM, dll
- Pengalaman Kerja 1 – 3 tahun di bidang HR
- Menguasai proses Administrasi HR, dan peraturan ketenagakerjaan
- Mampu menggunakan tools HR seperti Microsoft Excel, Google Workspace dan terutama HRIS
- Komunikatif, teliti, memiliki kemampuan interpersonal yang baik dan Problem Solving
- Mampu bekerja dalam tim dan dibawah tekanan
Job Description:
- Membuat dan mengelola data karyawan, termasuk absensi, kontrak kerja, gaji dan file kepegawaian lainnya.
- Menangani administrasi ketenagakerjaan, termasuk PKWT/PKWTT, dan dokumen legal lainnya.
- Menyusun dan mengimplementasikan SOP HR, termasuk SOP onboarding, disiplin kerja dan lain lain.
- Melakukan program pelatihan dan pengembangan karyawan sesuai kebutuhan divisi terkait.
- Melakukan evaluasi kinerja karyawan secara berkala
- Menangani dan menyelesaikan permasalahan hubungan industrial dan kedisiplinan kerja.
Apply Via link: https://bit.ly/FormKandidatAkarsaGroup
FINANCE/ ACCOUNTING
Requirements:
- Perempuan
- Min. Usia 24 tahun
- Pemahaman terkait penjurnalan umum (Sistem & Manual)
- Dapat mendeskripsikan laporan keuangan
- Komunikatif dan teliti
- Dapat bekerja sama dalam tim
- Pemahaman tentang RAP/RAB (menjadi nilai tambah)
Job Description:
- Perencanaan & analisis biaya proyek secara terperinci (cost breakdown)
- Mengendalikan & memastikan biaya proyek agar anggaran yg
- keluar maupun masuk tetap teratur
- Tugas administrasi (pembukuan untuk transaksi baik system maupun manual) dan memvalidasi dokumen yang merupakan
- syarat dalam proses pembayaran tagihan yang diajukan
- Melaksanakan pembayaran tagihan yang bersifat rutin dan tidak rutin
- Melaksanakan pembukuan pembayaran dari customer
- Pembayaran tagihan yang bersifat rutin ke supplier pada sistem pembukuan akuntansl
Apply Via link: https://bit.ly/FormKandidatAkarsaGroup
Tanggal Posting: 28 April 2025 Valid Sampai: - Type Pekerjaan: Full Time Lokasi Kerja: Cikupa Salary: -
Catatan:
Melalui Website ini, Kami selalu berupaya menyampaikan informasi lowongan kerja yang akurat dan valid, serta jangan lupa membagikan informasi rekrutmen ini ke orang lain yang membutuhkan dengan mencantumkan serangkab.info sebagai preferensi pencari lowongan kerja.
Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya.
Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi di atas tidak akan diproses, hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya.
Baca dengan teliti dan seksama agar tidak terjadi kesalahan saat melamar pekerjaan.
Follow akun Instagram @lokerserangkab.info
The post Lowongan Kerja AKARSA Garment & Printing Penempatan Cikupa appeared first on Serangkab.info.