Lowongan Kerja PT Sanggar Sarana Baja Cikupa

PT Sanggar Sarana Baja (SSB), bergerak dalam proses desain, manufaktur, febrikasi baja, pasokan, instalasi, layanan, refubish dan manufacturing produk peralatan dan komponen/bagian untuk pertambangan, minyak dan gas dan ndustri umum lainnya.

PT Sanggar Sarana Baja (SSB) telah membentuk dan menerapkan sistem manajemen keselamatan perusaaan komitmen untuk menciptakan dan memelihara tempat kerja yang aman, sehat dan nyaman bagi karyawan dan pengunjung. Kesehatan terintegrasi di atas semua sistem manajemen perusahaan. melalui penerapan keselamatan dan kesehatan kerja, SSB berusaha untuk menjadi perusaaan yang dikenal dan mendapatkan kepercayaan yang tinggi baik secara regional maupun interasional.

PT Sanggar Sarana Baja (SSB) memiliki kebijakan lingkungan yang tela di tetapkan dan telah mengintegrasikan pertimbangan lingkungan ke dalam kegiatannya. Berusaha untuk mencapai tingkat perlindungan yang tinggi dalam memenuhi tangung jawabnya sebagai perusahaan yang peduli lingkungan.

Saat ini PT Sanggar Sarana Baja sedang membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai :

Dept Head Workshop

Deskripsi Pekerjaan :

Menyusun program produksi yang strategis berdasarkan sasaran dan kebijakan perusahaan.
Memonitor pengendalian aktivitas production process sesuai dengan business process yang ditetapkan
Memonitor, mengevaluasi dan mengembangkan business process dari pada production sesuai dengan kebutuhan
Memonitor product output dari production memenuhi aspek quality dan customer satisfaction.
Bertanggungjawab atas pengendalian bahan baku dan efisiensi penggunaan tenaga kerja, mesin dan peralatan kerja dalam mendukung proses produksi
Menyiapkan laporan atas kegiatan dan hasil kerja proses produksi
Mampu membuat root cause analisis dan menganalisa untuk diimplementasi dalam proses

Kualifikasi :

Pendidikan minimal S1 Teknik
Berpengalaman sebagai Head of Production pada bidang yang sama minimal 3 tahun
Memiliki pengetahuan yang baik terkait welding, instrument, pipeline, engineering drawing ASME documentation
Memiliki pengetahuan terkait Lean Manufacturing, 5.S dan TPM untuk mendukung perbaikan proses produksi yang berkesinambungan
Kemampuan berbahasa inggris (minimal pasif)
Mampu mengoperasikan computer dan menguasai Microsoft Office
Bersedia ditempatkan di Cikupa, Tangerang atau diseluruh area perusahaan

Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi di atas silahkan melamar secara online melalui link dibawah ini.

LAMAR ONLINE

Gabung dengan Saluran Kami

Whatsapp KLIK DISINI
Telegram KLIK DISINI

PERHATIAN :

Informasi lowongan kerja yang tersedia di infolokerserang.com diperoleh dari berbagai sumber, seperti perusahaan secara langsung, media sosial, situs lowongan kerja, dan sumber-sumber terpercaya lainnya.
infolokerserang.com tidak bertanggung jawab atas isi, keakuratan, maupun validitas informasi lowongan kerja yang ditayangkan dan diakses oleh pengguna.
Kami berhak untuk menghentikan atau memblokir akses pengguna yang terbukti melakukan tindakan yang tidak relevan, mencurigakan, atau melanggar ketentuan yang berlaku.
Seluruh proses penyampaian informasi lowongan kerja melalui situs ini tidak dipungut biaya apapun (gratis). Waspadalah terhadap pihak-pihak yang mengatasnamakan kami dan meminta pembayaran dalam bentuk apapun.
Kami tidak bertanggung jawab atas segala bentuk penipuan, tindakan kriminal, atau kerugian yang ditimbulkan akibat penyalahgunaan informasi yang ditampilkan di situs ini.
Jika Anda menemukan lowongan kerja yang mencurigakan, mengandung unsur penipuan, atau melanggar hukum, harap segera laporkan melalui email ke to[email protected].
Perlu diketahui bahwa seluruh syarat dan ketentuan yang berlaku di infolokerserang.com dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.