PT Malindo Feedmill Tbk didirikan pada tahun 1997 dan saat ini memiliki beberapa lini bisnis (pakan ternak, pembibitan anak ayam, peternakan ayam ras pedaging, peternakan ayam ras petelur dan pengolahan makanan) di sejumlah anak perusahaan. Dengan lebih dari 4.000 karyawan dan pertumbuhan yang cepat PT Malindo Feedmill, Tbk menjadi salah satu perusahaan terbesar di industri perunggasan. Saat ini kami memiliki pabrik yang berada di Cakung, Cikande, Cikarang, Gresik, Grobogan, Medan dan Makassar. Selain itu kami memiliki peternakan di pulau Jawa, Kalimantan, Sulawesi, dan Sumatera.
Produk olahan kami yang berupa nugget dan sosis ayam dikenal dengan merek Sunny Gold dan Ciki Wiki. Malindo tercatat sebagai perusahaan publik di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2006. Berbagai pencapaian yang telah kami raih antara lain Best of The Best dari Forbes Indonesia selama 4 tahun berturut-turut dan Nominasi Emiten Terbaik versi Majalah Investor.
Saat ini PT Malindo Feedmill Tbk sedang membutuhkan tenaga kerja untuk posisi sebagai :
PPIC
Production
Maintenance
Weigh Bridge
HSE
Warehouse
Quality Control
Sales Administration
Accounting
Purchasing
Nutritionist
Requirements :
Fresh graduate from relevant majors such as Mechanical Engineering, Electrical Engineering, Industrial Engineering, Accounting, Food Technology, Chemistry, Mechatronics, etc.
Possess basic knowledge and a good understanding of academic field.
Able to work both in a team and individually.
Strong analytical and problem-solving skills.
Communicative and able to adapt quickly.
Highly motivated to learn and grow.
Willing to be placed at one of our plants (Cikande, Cikarang, Purwakarta, Cakung, Grobogan, Gresik, Makassar).
Responsibility :
Participate in projects related to relevant fields.
Assist in technical operational activities and product / process development.
Conduct analysis and improvements to enhance production / operational efficiency.
Coordinate with cross-functional teams to achieve set targets.
Prepare reports and technical documentation related to the work performed.
Benefit :
Opportunity to learn and grow in a professional work environment.
Internal training for career development.
A dynamic and collaborative work environment.
Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi di atas silahkan melamar secara online melalui link dibawah ini.
Gabung dengan Saluran Kami
Whatsapp KLIK DISINI
Telegram KLIK DISINI
PERHATIAN :
Informasi lowongan kerja yang tersedia di infolokerserang.com diperoleh dari berbagai sumber, seperti perusahaan secara langsung, media sosial, situs lowongan kerja, dan sumber-sumber terpercaya lainnya.
infolokerserang.com tidak bertanggung jawab atas isi, keakuratan, maupun validitas informasi lowongan kerja yang ditayangkan dan diakses oleh pengguna.
Kami berhak untuk menghentikan atau memblokir akses pengguna yang terbukti melakukan tindakan yang tidak relevan, mencurigakan, atau melanggar ketentuan yang berlaku.
Seluruh proses penyampaian informasi lowongan kerja melalui situs ini tidak dipungut biaya apapun (gratis). Waspadalah terhadap pihak-pihak yang mengatasnamakan kami dan meminta pembayaran dalam bentuk apapun.
Kami tidak bertanggung jawab atas segala bentuk penipuan, tindakan kriminal, atau kerugian yang ditimbulkan akibat penyalahgunaan informasi yang ditampilkan di situs ini.
Jika Anda menemukan lowongan kerja yang mencurigakan, mengandung unsur penipuan, atau melanggar hukum, harap segera laporkan melalui email ke to[email protected].
Perlu diketahui bahwa seluruh syarat dan ketentuan yang berlaku di infolokerserang.com dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.
