Lowongan Kerja PT Pusaka Bumi Transportasi

Lowongan Kerja PT Pusaka Bumi Transportasi. PT Pusaka Bumi Transportasi didirikan pada tahun 2012 sebagai divisi alat berat Blue Bird Group dengan truk BELAZ sebagai produk unggulannya. Didirikan pada tahun 1948 dan memproduksi mesin untuk pengolahan gambut, konstruksi jalan dan industri reklamasi. Sejak tahun 1958 BELAZ telah meluncurkan produksi dump truck pertambangan tugas berat

Informasi lowongan kerja menjadi salah satu informasi penting bagi para pencari kerja, serta bagi perusahaan. Gokerja.id sebagai salah satu portal online yang berfokus pada media informasi seputar lowongan pekerjaan di Indonesia. Gokerja.id hadir dengan tujuan menjadi salah satu media informasi yang terpercaya untuk mempermudah Jobseker mendapat informasi pekerjaan & untuk mempercepat rekruiter mendapatkan kadidat yang sesuai.

Daftar kerja di PT Pusaka Bumi Transportasi

Buat kalian para jobseker sebelum melamar baiknya baca dengan baik informasi lowongan kerja yang ada, pahami isinya dan pastikan kalian sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan. Jangan lupa pula untuk mengikuti tata cara pendaftaran yang telah di tentukan oleh rekruter. Tahapan melamar kerja umumnya ada 3 : Pendaftaran (CV dan kelengkapan sesuai kualifikasi), Seleksi Tes (Psikotes), dan Tahap akhir Interview. di kelas karir, semua hal Tentang CV, Psikotes dan kunci jawaban interview bisa kalian pelajari di KELASKARIR dan bisa di order dengan KLIK DISINI.

Lowongan Kerja PT Pusaka Bumi Transportasi

Berikut ini adalah informasi lowongan kerja dari PT Pusaka Bumi Transportasi  baca dengan baik posisi dan kualifikasi serta tata cara pendaftarannya.

1. HR Admin Supervisor

Job Responsibility :

Manage the end-trend employee administration process, including employee database and records management
Generate HR reports & analysis (for example: reports on attrition, reprimand, etc)
Creat improvement plans to minimize mistakes, maximize HR services compliance etc
Supervisi the work performance of HR Admin Support
Supporting employees queries about HR related issues (Including: BPJS Kesehatan and BPJS Ketenagakerjaan)
Accountable for administering the HR System application
Participate in HR projects (e.g help in people analytics, etc)

Job Requirements :

Proven work experience as HR Supervisor or relevant role
Hands-on experience with HR Systems and databases
Excellent analytical and decision making skills
Team management skills
Knowledge of Indonesia Labor Law and HR Best Practices
Good computer literacy (Excel formulas, reporting, etc)
Excellent organizational skills, with an ability to prioritize important projects
Job location in Head Office, Jakarta

2. Procurement Staff

Tanggung Jawab :

Mengatur dan melakukan pengadaan barang sesuai dengan permintaan dan kebutuhan
Mencari dan sortir supplier yang akan berhubungan dengan perusahaan
Bersedia melakukan pencarian vendor dilapangan
Mengerti dan memahami spare part alat-alat berat, pompa dan electric lainnya
Membuat PO dan Laporan

Persyaratan :

Pendidikan minimal D3 Semua Jurusan
Memiliki pengalaman sebagai Procurement minimal 1 tahun di sektor pertambangan/sejenis
Memahami spareparts alat berat 
Memiliki wawasan luas mengenai supplier
Mampu bernegosiasi dengan baik dan bertanggung jawab
Menguasai Ms Office (Ms Excel, Ms Word)
Lokasi keja di Head Office, Jakarta

3. Procurement Supervisor

Job Responsibility :

Responsible for handling procurement for head office and site
Searching for vendors and suppliers
Negotiation or renegotiate contracts with vendors
Monitoring vendors, orders, and quotation
Develop and implement purchasing and contract management instructions, policies and procedures

Job Requirement :

Proven  working experience in Procurement Fields
Experienced as Procurement Supervisor in Mining or Heavy Equipment Industry
Having good negotiation skills
Good communication skills
Possess wide networking channels with suppliers
Job location in Head Office, Jakarta

4. Sales Executive

Job Responsibility :

Achieving the sales target
Looking for new customers 
Negotiation all contracts with prospective clients
Helping determine pricing schedules for quotes, promotions and negotiations
Preparing weekly and monthly reports
Giving sales presentation to a range of prospects clients

Job Requirements :

Minimum education of D3
Minimum experience 3 years
Have experience in Selling/repairing Heavy Equipments 
Excellent communication skills
Having great self-confidence and problem solving
Target Oriented
Ability to Work Under Pressure
Having good negotiation skill and persuasive skills
Excellent Critical Thinking and analytical thinking
Job location in Head Office, Jakarta

Baca juga lowongan kerja untuk lulusan D3 lainnya

Cara daftar kerja di PT Pusaka Bumi Transportasi

Bagi rekan-rekan yang berminat dan memiliki kualifikasi yang dibutuhkan silahkan lamaran anda ke email :

[email protected] subject Email : Posisi Yang Dilamar

Hati-hati terhadap segala jenis penipuan yang mengatasnamakan perusahaan, karena lowongan kerja ini tidak dipungut biaya alias gratis.

Artikel Lowongan Kerja PT Pusaka Bumi Transportasi pertama kali tampil pada Gokerja ID.